Perbandingan Pertambahan Bobot Badan Kambing Kacang Betina yang Terpapar dan Tidak Terpapar Matahari

Article History

Submited : September 19, 2023
Published : December 11, 2023

Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbandingan pertambahan bobot badan kambing kacang betina yang terpapar dan tidak terpapar matahari. Penelitian ini telah dilaksanakan di kandang CV. Prima BREED Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah yang berlangsung dari bulan Juni sampai bulan Agustus 2021. Materi yang digunakan yaitu ternak kambing kacang betina 10–12 bulan sebanyak 9 ekor. Penelitian ini menggunakan analisis statistik Uji-t. Perlakuan yang dicobakan yaitu terpapar matahari selama 2 jam (jam 11.00 sampai jam 13.00 WITA, P1)) dan tidak terpapar matahari (P2). Kandang yang digunakan terdiri atas dua kandang utama yaitu kandang beratap terpal yang bisa dibuka tutup dan kandang beratap seng yang terpasang secara paten. Panicum sarmentosum Roxb diberikan secara ad-libitum pada ternak percobaan sebagai sumber pakan hijauan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perlakuan tidak memberikan pengaruh nyata (P>0,05) terhadap pertambahan bobot badan, konsumsi bahan kering pakan dan efisiensi penggunaan pakan.

Andriani. 2009. Pengaruh Pemberian Probiotik dalam Pakan terhadap Pertambahan Bobot Badan Kambing. J. Ilmiah-ilmiah Pet. 12(1); 1-6.

Bogart, R. dan R.E. Taylor, 1983. Scientific Farm Animal Production. Second Edition. Burgers Publishing Company, Minnespolis, Minnesota.
Busono, W. 2007. Keseimbangan Fisiologis untuk Optimasi Produksi Ternak. Pidato Pengukuhan Guru Besar. Fakultas Peternakan. Universitas Brawijaya. Malang.

Elita, A.S. 2006. Studi Perbandingan Penampilan Umum dan Kecernaan Pakan pada Kambing dan Domba Lokal. Fakultas Peternakan. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Firman. 2010. Agribisnis Sapi Perah. Penerbit Widya. Bandung.

Hartadi, H., S. Reksodiprodjo dan A.D Tillman. 1993. Komposisi Bahan Makanan Ternak untuk Indonesia. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Kartadisastra, H.R. 1997. Penyediaan dan Pengelolaan Pakan Ternak Ruminansia. Kanisius. Yogyakarta.

Maynard, L.A dan J.K. Loosly. 1979. Animal Nutrition 2nd Ed. Mc. Graw Hill. Book Company In. New York.

National Research Council. 2006. Nutrient Requirements of Small Ruminants (Sheep, Goats, Cervids, and New World Camelids). National Academic Press. Washington, D.C.

Negara, A. B.W. 2016. Perkiraan Nilai Ekonomis Akibat Penyakit Orf pada Kambing di Tiga Pasar Hewan Kabupaten Aceh Besar (Estimation Of The Economic Value Resulted By Orf Disease On Goat In Three Livestock Market In Aceh Besar District). Jurnal Medika Veterinaria, 10(2).

Nuriyasa, I.M dan Puspany, E. 2017. Ilmu Lingkungan Ternak. Program Studi Peternakan Fakultas Peternakan Universitas Udayana. Denpasar.

Nuriyasa, I.M. 2017. Homeostatis pada Ternak. Fakultas Peternakan Universitas Udayana. Denpasar.

Parakkasi, A. 1999. Ilmu Nutrisi dan Makanan Ternak Ruminan. Penerbit Universitas Indonesia. Jakarta.

Pond, W. G., D. C. chruch dan K. R. Pond. 1995. Basic Animal Nutrition and Feeding. Fourth Edition. John Wiley dan Sons. New York.

Purwanto, B.P., Herada, M., dan Yamamoto, S. 1996. Effect of Drinking Water Temperature on Heat Balance and Thermoregulatory Responses in Dairy Heifers. Aust. J. Agric. Res. 47:505-512.

Ranjhan, S.K. 1981. Animal Nutrition in Tropics. Second Revised Edition. Vikas Publishing House PVT Ltd. New Delhi.

Sander, L. D. 2014. Korelasi Antara Ukuran-Ukuran Tubuh dengan Bobot Badan pada Kambing di Kota Pekan Baru. Skripsi Fakultas Pertanian dan Peternakan. UIN Suska Riau. Pekanbaru.

Setiadi, B. 1987. Studi Karakterisasi Kambing Peranakan Etawa. Thesis. Fakultas Pascasarjana. Institut Pertanian Bogor. Bogor

Shocheh, M., Ismayana, I.G.S. Budisatria dan Kustantinah. 2017. Pengaruh Flushing Berbasis Pakan Lokal terhadap Pertumbuhan dan Birahi Kambing Kejobong Betina Dewasa. Sains Peternakan Vol. 9(2), September 2011, ISSN 1693-8828. Hal. 53-64.

Simanhuruk, K. dan J. Sirait. 2010. Silase Kulit Buah Kopi sebagai Pakan Dasar pada Kambing Boerka Sedang Tumbuh. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner, 3-4 Agustus. Puslitbangnak. Bogor.

Simanihuruk, K., A. Chaniago dan J. Sirait. 2011. Silase Ampas Sagu sebagai Pakan Dasar pada Kambing Kacang Sedang Tumbuh. Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner. Loka Penelitian Kambing Potong. Sumatra Utara

Siregar, S.B. 1996. Pengawetan Pakan Ternak. PT. Penebar Swadaya. Jakarta.

Soeparno. 1992. Ilmu Teknologi Daging. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Sugeng, Y.B. 1998. Beternak Sapi Potong. Penebar Swadaya. Jakarta.

Thalib, A. 2004. Uji Efektivitas Saponin Buah Sapindus Rarak sebagai Inhibitor Metanogenesis Secara In Vitro pada Sistem Pencernaan Rumen. JITV 9(3):164-171.

Tomaszewska, M. W., j. M. Mastika, A. Djajanegara, S. Gardiner, dan T. R. Wiradarya. 1993. Produksi Kambing dan Domba di Indonesia. Sebelas Maret University Press. Surabaya.

Usman, Y., M. N Husin dan R Ratni. 2013. Pemberian Kulit Biji Kopi dalam Ransum Sapi Aceh terhadap Kecernaan Secara In Vitro. Agropet vol. 13. No. 1, april. Aceh.

Wandito, D. S. 2011. Performa dan Morfometrik Domba Ekor Gemuk dengan Pemberian Pakan Konsentrat dan Limbah Tauge pada Taraf Pemberian yang Berbeda. Skripsi. Fakultas Peternakan. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Widada, A.S., Busono, W. dan Nugroho, H. 2013. Influence of Altitude on HTC (Heat Tolerance Coefficient) Crossbreed Cattle (LIMPO) Heifer Female Before and After Concentrate Given. Mini-thesis. Faculty of Animal Husbandry. University of Brawijaya. Malang.

Widiarti, W. 2008. Uji Sifat Fisik dan Palatabilitas Ransum Komplit Wafer Pucuk Tebu dan Ampas Tebu untuk Pedet Sapi Fries Holland. Skripsi. Jurusan Nutrisi dan Pakan Ternak. Fakultas Peternakan. Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Sagaf, S., Latasiki, M. A., & Padang, P. (2023). Perbandingan Pertambahan Bobot Badan Kambing Kacang Betina yang Terpapar dan Tidak Terpapar Matahari. Agroland: Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, 30(3), 266 - 274. https://doi.org/10.22487/agrolandnasional.v30i3.1892
Fulltext